3,2
10,2 rb ulasan
1 jt+
Download
Rating konten
Rating 3+
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot
Gambar screenshot

Tentang aplikasi ini

Aplikasi ini menyatukan berbagai jenis layanan order angkutan dan menampilkan biaya perjalanan yang tepat pada masing-masing layanan. Dengan demikian, Anda dapat membandingkan harga dan memilih aplikasi yang menurut Anda paling menguntungkan. Atau, membuat order dengan tarif tunggal agar dapat melakukan perjalanan dengan pengemudi yang tidak tengah bertugas dan berada tak jauh dari lokasi Anda.


Harga ditentukan dan dapat diketahui sejak awal mula perjalanan. Pembuatan order hanya memakan waktu beberapa detik saja. Apabila order khusus diperlukan, dapat pula ditambahkan mengenai keberadaan bagasi, perjalanan bersama anak, dan perjalanan bersama hewan peliharaan. Bahkan, Anda pun dapat meminta bantuan dari pengemudi: mengganti ban kendaraan, menderek mobil Anda, menghidupkan mesin kendaraan. Pengiriman mobil juga dapat dipercepat dengan cara meningkatkan biaya perjalanan, meminta disediakan uang kembalian dari pecahan mata uang yang besar


Informasi mengenai status order akan terus diperbaharui dari waktu ke waktu, yang memungkinkan Anda untuk merencanakan kegiatan-kegiatan Anda. Di dalam aplikasi akan ditampilkan nama pengemudi, merek, nomor, dan lokasi kendaraan pada peta, berikut waktu kedatangannya. Jika komunikasi dengan pengemudi diperlukan, Anda dapat menghubungi mereka langsung atau menulis di bagian obrolan.


Dalam setiap order, layanan akan disesuaikan dengan pengguna: menyarankan untuk menggunakan alamat perjalanan sebelumnya, mengingat tarif dan metode pembayaran yang terakhir digunakan. Semua ini dapat membantu Anda dalam menghemat waktu. Nilai perjalanan yang Anda berikan akan dapat meningkatkan mutu layanan dan membuatnya menjadi lebih nyaman di kemudian hari.
Diupdate pada
2 Okt 2025

Keamanan Data

Keamanan dimulai dengan memahami cara developer mengumpulkan dan membagikan data Anda. Praktik privasi dan keamanan data dapat bervariasi berdasarkan penggunaan, wilayah, dan usia Anda. Developer memberikan informasi ini dan dapat memperbaruinya seiring waktu.
Tidak ada data yang dibagikan kepada pihak ketiga
Pelajari lebih lanjut cara developer menyatakan pembagian data
Aplikasi ini dapat mengumpulkan jenis data berikut
Info pribadi, Aktivitas aplikasi, dan 2 lainnya
Data dienkripsi saat dalam pengiriman
Anda dapat meminta agar data dihapus

Rating dan ulasan

3,2
10,1 rb ulasan
Andika Batam
13 Agustus 2025
up harga bos q terlalu murah potongan juga besar jarak jauh 20ribu sisa 17 belum bahan bakar lagi bersih 12 ribu
34 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?
Guren Rigger
7 Januari 2025
Saya driver asal balikpapan, terus terang saya bingung dengan tarif aplikasi, berkali² dapat orderan Rp 12.700, tapi yang mau masuk sampai 5 org, sempat cek Cok sama penumpang , jawaban mereka "kan harganya kan sesuai aplikasi " seharusnya kasih menu berapa org calon penumpang., di tambah lagi penumpang agak manja, saya pernah keliling sampai ke pelosok cari yg order penumpang, eeh sekalinya minta jemput di rumahnya, mana masuk2 gang sempit dalam sambil elus dada,, mana harganya 12 RB aja.
33 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?
Moh. Halik
22 September 2021
Seharusnya tombol memesan tdk tampil ketika alamat tujuan belum dicantumkan, dan petanya tolong di perbaiki lagi seharusna muncul semua nama2 jln ketika mencari alamat tujuan seperti aplikasi hijau terimakasih, terimakasih atas perbaikan aplikasinya makanya saya beri bintang 5
211 orang merasa ulasan ini berguna
Apakah konten ini berguna bagi Anda?
MAXIM.PLATFORM LLC
2 Juli 2021
Halo. Terima kasih karena telah menceritakannya kepada kami. Tuliskan selengkapnya melalui "Dukungan" di aplikasi. Kami akan memeriksanya dan berupaya untuk membantu Anda.